Sinopsis Film Your Place or Mine, Sahabat yang Bertukar Kehidupan

Saras Bening Sumunar - Senin, 2 Oktober 2023
Sinopsis Film Your Place or Mine
Sinopsis Film Your Place or Mine IMDb/Your Place or Mine

Parapuan.co - Kawan Puan sedang mencari film romantis untuk ditonton? Your Place or Mine bisa jadi pilihan, nih.

Kira-kira bagaimana sinopsis film Your Place or Mine?

Sebelumnya, Your Place or Mine merupakan film yang mengusung genre komedi romantis.

Film asal Amerika ini pertama kali dirilis pada Februari 2023 lalu di Netflix.

Di film Your Place or Mine, Aline Brosch McKenna didapuk sebagai sang sutradara.

Secara garis besar, sinopsis film Your Place or Mine menceritakan tentang sahabat yang memutuskan untuk bertukar kehidupan selama satu minggu.

Dari situ kedua sahabat ini menemukan sisi lain satu sama lain.

Berdurasi selama 1 jam 49 menit, film ini bukan hanya mengusung persahabatan saja namun juga realita kehidupan.

Langsung saja yuk kita simak alur cerita lengkapnya di artikel berikut!

Baca Juga: Sinopsis Film A Perfect Pairing, Bos yang Bekerja di Peternakan

Sumber: sonora
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

149.703 Anak Terima Imunisasi Lengkap Melalui Program BIAS 2024