BERITA TERPOPULER WELLNESS: Tips Panjat Tebing untuk Pemula hingga 3 Rekomendasi Wisata di Hangzhou

Maharani Kusuma Daruwati - Kamis, 5 Oktober 2023
Atlet panjat tebing Indonesia, Sallsabillah Rajiah berhasil merebut medali perunggu nomor speed Asian Games 2022 usai kalahkan wakil China, Niu Di, di SXK Sport Climbing Centre, Hangzhou, China, Selasa (3/10/2023).
Atlet panjat tebing Indonesia, Sallsabillah Rajiah berhasil merebut medali perunggu nomor speed Asian Games 2022 usai kalahkan wakil China, Niu Di, di SXK Sport Climbing Centre, Hangzhou, China, Selasa (3/10/2023). ASIANGAMES2022

Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Kamis (5/10/2023).

Mulai dari tips panjang tebing untuk pemula.

Hingga tiga rekomendasi wisata di Hangzhou, China.

1. Cabor Panjat Tebing Raih Medali Emas di Asian Games 2023, Ini Tips Panjat Tebing untuk Pemula

Indonesia kembali berhasil membawa pulang medali emas di ajang pertandingan olahraga Asian Games 2023 di Hangzhou, China.

Desak Made Rita Kusuma Dewi berhasil mencapai kemenangan untuk cabang olahraga panjat tebing.

Pada Selasa (3/10/2023), Desak Made Rita Kusuma Dewi tampil secara maksimal hingga meraih medali emas di nomor speed putri.

Dalam pertandingan tersebut, Desak Made Rita Kusuma Dewi berhasil mengalahkan wakil tuan rumah, Deng Lijuan pada laga final.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: 4 Manfaat Panjat Tebing bagi Kesehatan Mental, Tingkatkan Interaksi Sosial



REKOMENDASI HARI INI

BERITA TERPOPULER WELLNESS: Tips Panjat Tebing untuk Pemula hingga 3 Rekomendasi Wisata di Hangzhou