Sinopsis Drakor Zombie Detective, Kisah Zombie yang Menjadi Detektif

Saras Bening Sumunar - Rabu, 11 Oktober 2023
Sinopsis Drakor Zombie Detective yang tayang di Viu
Sinopsis Drakor Zombie Detective yang tayang di Viu dok. VIU

Parapuan.co - Kawan Puan gemar menonton drakor bergenre fantasi? Berikut ada rekomendasi untuk kamu!

Zombie Detective merupakan drama Korea yang mengusung genre komedi fantasi garapan sutradara Shim Jae Hyun.

Sementara itu sinopsis drakor Zombbie Detective sendiri ditulis oleh Baek Eun Ji.

Drama Korea Zombbie Detective pertama kali dirilis pada September 2020 lalu, tak perlu khawatir kamu masih bisa menyaksikan drakor satu ini di Viu.

Sepanjang penayangannya, Zombbie Detective hadir dengan total 24 episode.

Nah, Kawan Puan yang belum menonton yuk kita simak sinopsis drakor Zombbie Detective.

Secara garis besar, Zombbie Detective menceritakan tentang zombie yang baru saja bangkit.

Di sisi lain, zombie tersebut memiliki misi untuk menguak misteri di masa lalu.

Penasaran dengan alur cerita Zombbie Detective? Yuk kita lengkapnya di artikel berikut.

Baca Juga: 4 Karakter Perempuan di Sinopsis Series The Escape of the Seven

Sumber: viu
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Sinopsis Drakor Zombie Detective, Kisah Zombie yang Menjadi Detektif