3 Produk Wajib untuk Tampilan Latte Makeup, Pastinya Anti Gagal

Anna Maria Anggita - Sabtu, 4 November 2023
Produk wajib untuk latte makeup look.
Produk wajib untuk latte makeup look. Sephora

Parapuan.co - Kawan Puan harus tahu bahwa ada beberapa produk penting untuk mendapatkan tampilan latte makeup yang menawan.

Latte makeup kini jadi teknik merias wajah yang sedang viral di berbagai media sosial.

Dilansir dari Pooshlatte makeup merupakan riasan wajah dengan teknik layering warna cokelat.

Adapun beberapa selebriti Hollywood yang menyukai latte makeup yang terinspirasi dari kopi ini antara lain adalah Hailey Bieber, Shay Mitchel, dan Lori Harvey.

Jika Kawan Puan tertarik dengan latte makeup, maka ada tiga produk yang wajib dimiliki yakni sebagai berikut.

1. Countour Stick

Milk Makeup Sculpt Cream Contour Stick
Milk Makeup Sculpt Cream Contour Stick Sephora

Makeup artist Leah Darcy yang pernah merias wajah Hailey Bieber menyatakan kalau latte makeup ini cantik dan mudah dilakukan.

Salah satu produk penting untuk mendapatkan tampilan latte makeup yakni countour stick.

Baca Juga: Apa itu Latte Makeup yang Viral di TikTok? Ini Kata Makeup Artist

Sumber: Poosh
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

7 Tren Fotografi yang Populer di 2025, Ada Apa Saja?