Pacar Ketahuan Roaching Bikin Sakit Hati, Ini yang Dapat Kamu Lakukan

Arintha Widya - Selasa, 12 Desember 2023
Pacar Ketahuan Roaching Bikin Sakit Hati, Ini yang Dapat Kamu Lakukan
Pacar Ketahuan Roaching Bikin Sakit Hati, Ini yang Dapat Kamu Lakukan Aum

Parapuan.co - Kawan Puan, belakangan ini roaching dalam hubungan jadi istilah baru yang membuat gelisah.

Roaching merujuk pada seseorang yang diam-diam punya banyak pacar. Pacar-pacarnya bahkan tidak tahu rahasia tersebut.

Lantaran dirahasiakan, bukan tidak mungkin suatu ketika salah satu pacar ada yang mengetahui rahasianya.

Bila itu kamu yang kebetulan mendapati kekasih melakukan roaching, apa yang bisa kamu perbuat?

Solusinya diungkap oleh Susan Trombetti, seorang mak comblang sekaligus CEO biro jodoh Exclusive Matchmaking.

Bagaimana Kamu Tahu Pacar Lakukan Roaching?

Melansir Instyle, ada beberapa tanda yang akan terlihat ketika seseorang melakukan roaching, yaitu:

1. Tidak pernah merencanakan sesuatu dan suka ingkar janji.

Menurut Susan Trombetti, orang yang melakukan roaching tidak pernah mengusulkan rencana kencan dan memilih menunggu.

Baca Juga: 4 Cara agar Tidak Terlibat Cinta Segitiga, Hindari Orang yang Sudah Punya Pacar

Sumber: InStyle
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tren Kencan 2024, Ini Tips Sukses Dapat Pasangan di Dating Apps