Sebelum Membuat Resolusi di 2024, Lakukan Ini untuk Evaluasi Kariermu

Arintha Widya - Minggu, 31 Desember 2023
ilustrasi resolusi karier 2024 dengan melakukan evaluasi
ilustrasi resolusi karier 2024 dengan melakukan evaluasi Hirurg

Parapuan.co - Kawan Puan, waktu rasanya berjalan begitu cepat sampai-sampai kamu sudah terdorong untuk membuat resolusi 2024.

Padahal, tampaknya baru kemarin kamu merancang resolusi karier untuk tahun 2023.

Dalam satu tahun, kariermu mungkin sudah mengalami perubahan atau justru stagnan.

Apa pun yang terjadi dalam kariermu setahun terakhir, jangan dulu membuat resolusi di 2024 sebelum kamu melakukan evaluasi.

Berikut ini langkah melakukan evaluasi karier untuk membuat resolusi karier 2024 seperti dirangkum dari Jobstreet

1. Mengatur Prioritas Resolusi Tahun Baru untuk Diri Sendiri

Terkadang dalam rutinitas sehari-hari, sulit untuk meluangkan waktu merenung tentang posisi kita saat ini.

Kesibukan sehari-hari sering kali menghalangi peluang untuk melakukan evaluasi.

Hal itu bisa saja disebabkan karena tekanan deadline, jadwal yang padat, dan tugas yang menumpuk.

Baca Juga: Wajib Tahu, 5 Keahlian yang Perlu Diasah Sebagai Resolusi Karier 2024

Sumber: Jobstreet
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Sebelum Membuat Resolusi di 2024, Lakukan Ini untuk Evaluasi Kariermu