Rekomendasi Tas Tangan Elegan di Shopee, Cocok untuk Perempuan Memulai Karier Baru

Arintha Widya - Minggu, 31 Desember 2023
Rekomendasi tas tangan elegan untuk perempuan karier
Rekomendasi tas tangan elegan untuk perempuan karier Mossdoom Official Shop

Parapuan.co - Tahun baru bisa berarti memulai karier baru bagi sebagian Kawan Puan.

Untuk menunjang penampilanmu sebagai perempuan karier, membeli tas tangan atau handbag yang elegan bisa jadi pilihan.

Mengenakan tas tangan yang elegan dapat menambah kepercayaan dirimu, terlebih jika baru masuk kerja di awal 2024.

Tak perlu beli yang mahal, ada tiga rekomendasi tas tangan di Shopee dengan harga terjangkau di bawah Rp200.000.

Beberapa produk tersebut sudah teruji kualitasnya lantaran sudah tersedia di Shopee Mall. Yuk, intip!

1. Heelsaddict - Korean Vintage Bag

Rekomendasi tas tangan elegan untuk perempuan karier: Heelsaddict
Rekomendasi tas tangan elegan untuk perempuan karier: Heelsaddict

Rekomendasi pertama ada tas tangan bergaya vintage ala Korea yang tersedia di Heelsaddict Official Shop.

Tas tangan elegan ini terbuat dari bahan kulit sintetis premium yang tebal.

Heelsaddict menyediakan berbagai pilihan warna untuk tas berdimensi ukuran 9x18x15 cm ini.

Sumber: Shopee
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Menakar Kesetiaan Laki-Laki dalam Poligami, Bisakah Mewujudkan Keadilan?