Butuh Sumber Inspirasi untuk Ide Usaha? Temukan dari Hal-Hal Berikut

Arintha Widya - Senin, 29 Januari 2024
Butuh Sumber Inspirasi untuk Ide Usaha? Temukan dari Hal-Hal Berikut
Butuh Sumber Inspirasi untuk Ide Usaha? Temukan dari Hal-Hal Berikut Freepik

Parapuan.co - Kawan Puan, menemukan ide usaha bisa dibilang gampang-gampang susah.

Pasalnya banyak ide yang mungkin sudah dicoba dan dijalankan orang lain, sedangkan kamu ingin menghasilkan sesuatu yang inovatif.

Ingin mencoba ide yang berbeda, tetapi bingung mau mulai dari mana untuk mewujudkannya.

Daripada semakin bingung, temukan sumber inspirasi untuk menciptakan ide usaha dari hal-hal seperti melansir Shopify berikut ini!

1. Gaya Hidup dan Apa yang Kamu Sukai

Inspirasi bisnis bisa kamu dapatkan dengan mengevaluasi gaya hidup dan hal-hal yang paling kamu sukai.

Mulailah dengan membuat daftar berisi hal-hal yang kamu lakukan sepanjang hari.

Tulis sesuatu yang membuatmu bersemangat dan singkirkan yang tidak produktif.

Dari situ, kamu mungkin akan menemukan inspirasi menjalankan peluang bisnis.

Baca Juga: 4 Tahap Mengubah Ide Usaha Jadi Bisnis yang Sukses, Mulai dari Mana?

Sumber: Shopify
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Butuh Sumber Inspirasi untuk Ide Usaha? Temukan dari Hal-Hal Berikut