Rekomendasi Hampers Imlek Mulai Rp100 Ribuan, Cocok untuk Pencinta Makanan

Anna Maria Anggita - Rabu, 31 Januari 2024
Rekomendasi hampers Imlek bagi para foodies harga mulai Rp100 ribuan.
Rekomendasi hampers Imlek bagi para foodies harga mulai Rp100 ribuan. Seng kui Lim

Parapuan.co - Membagikan hampers Imlek mungkin bagi sebagian orang merupakan tradisi tiap perayaan Tahun Baru China.

Jadi menjelang Imlek 2024 yang akan jatuh pada 10 Februari nanti, Kawan Puan bisa membagikan hampers Imlek kepada orang tersayang.

Jika orang tersayangmu merupakan penggila makanan alias foodies, maka bisa kamu beri hampers Imlek berupa santapan nikmat.

Menjelang Tahun Baru China yang diperingati sebagai Tahun Naga Kayu, berikut ini lima rekomendasi hampers Imlek bagi para foodies, bisa dibeli di Tokopedia.

1. Nature Fresh Hampers Imlek Nastar Wisman Premium

Nature Fresh Hampers Imlek Nastar Wisman Premium
Nature Fresh Hampers Imlek Nastar Wisman Premium Tokopedia/ NatureFresh

Nature Fresh Hampers Imlek Nastar Wisman Premium ini merupakan nastar premium yang terbuat dari wisman (mentega dengan rasa asin).

Nastar premium ini juga dilengkapi topping keju di bagian atasnya, sehingga rasanya makin nikmat.

Nature Fresh Hampers Imlek Nastar Wisman Premium ini bisa Kawan Puan beli seharga Rp139 ribu.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Hampers Imlek 2024 Harga Tak Sampai Rp100 Ribu di Tokopedia



REKOMENDASI HARI INI

Gaya Para Pesohor Perempuan Dunia di Pelantikan Donald Trump