Simak, 4 Tips Jalankan Ide Usaha Kuliner ala Pemilik Bisnis Snack Kemasan

Arintha Widya - Senin, 8 April 2024
ilustrasi tips mewujudkan ide usaha kuliner snack kemasan
ilustrasi tips mewujudkan ide usaha kuliner snack kemasan Freepik

Parapuan.co - Kawan Puan, ide usaha snack kemasan bisa jadi solusi bagimu yang ingin berbisnis kuliner.

Snack kemasan berarti kamu menjual produk makanan kering, yang masa simpannya lebih lama dan minim risiko ketimbang makanan basah.

Makanan basah cenderung lebih cepat basi, bahkan sebagian besar tidak dapat disimpan lagi untuk esok hari.

Namun, sebelum menjalankan ide usaha snack kemasan, kamu juga harus tahu strateginya.

Pemilik bisnis snack kemasan kentang mustofa Maipeh Food, Hotifah berbagi tips menjalankan usaha kuliner.

Seperti apa? Berikut tips menjalankan bisnis kuliner snack kemasan ala Hotifah sebagaimana dirangkum dari Kompas.com!

1. Istirahat Ketika Merasa Jenuh

Saat menjalankan peluang bisnis, sangat mungkin kamu merasa jenuh. Solusinya menurut Hotifah adalah bersitirahat sejenak.

Istirahatkan badan dan pikiranmu supaya menjadi lebih segar dan siap untuk mencari strategi baru setelahnya.

Baca Juga: Ide Usaha Unik Antimainstream dengan Jualan Barang 'Aneh', Apa Saja?



REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha