Ini Cara yang Benar untuk Membersihkan Furnitur Berbahan Beludru

Tim Parapuan - Jumat, 17 Mei 2024
Sofa berbahankan beludru.
Sofa berbahankan beludru. Getty Images/NexTser

Parapuan.co - Bahan beludru sering menjadi pilihan untuk furnitur seperti sofa atau kursi.

Beludru yang ditenun dari sutra ini digunakan banyak orang karena memberi kesan mewah dan elegan.

Bahannya juga menambah keanggunan furnitur di rumah dan cenderung mudah dibersihkan.

Melansir kompas.com, salah satu cara terbaik membersihkannya adalah dengan menggunakan vacuum cleaner.

Berikut adalah tips membersihkannya dengan vacuum cleaner atau sikat pelapis.

1. Bersihkan dari Bagian Atas Furnitur

Dengan menggunakan sikat pelapis, Kawan Puan bisa memulainya dari bagian paling atas hingga terbawah.

Pastikan setiap kisi-kisi atau celah furnitur terjamah oleh sikat pelapis atau vacuum cleaner supaya debu bisa bersih dengan maksimal.

2. Pastikan Sisi-sisi Bantal Bersih

Baca Juga: 5 Bahan Gorden Terbaik untuk Rumah, Ada Katun hingga Beludru

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Ini Cara yang Benar untuk Membersihkan Furnitur Berbahan Beludru