Sinopsis Drakor My Sweet Mobster, Kisah Cinta Teman Masa Kecil

Saras Bening Sumunar - Rabu, 12 Juni 2024
Sinopsis Drakor My Sweet Mobster
Sinopsis Drakor My Sweet Mobster

Parapuan.co - Ini dia sinopsis drakor My Sweet Mobsterdrama Korea terbaru yang tayang di Viu.

My Sweet Mobster mengusung genre romantis yang dibalut dengan unsur komedi sehingga sayang untuk dilewatkan.

Kawan Puan pencinta drakor dengan cerita yang ringan dan menghibur, My Sweet Mobster merupakan pilihan yang tepat.

Sebelum membahas bagaimana sinopsis drakor My Sweet Mobster, yuk simak dulu beberapa hal berikut ini!

Perlu kamu tahu bahwa drama Korea My Sweet Mobster rupanya diadaptasi dari webnovel populer berjudul A Woman Who Plays karya Park Soo Jung yang dikenal dengan nama pena Bangulmama.

Menyusul popularitas webnovelnya, alur cerita tersebut kemudian diangkat menjadi sebuah drama Korea.

Sementara untuk versi dramanya, My Sweet Mobster digarap oleh sutradara Kim Young Hwan dan Kim Woo Hyeon.

Bukan itu saja, ada pula sederet aktor dan aktris ternama Korea Selatan yang turut membuat penampilan di drakor satu ini.

Mereka adalah Kwon Yool, Kim Hyun Jin, Lee Yoo Joon, Jae Chan, dan masih banyak lagi!

Baca Juga: Sinopsis Drakor My Friend's Graduation Ceremony dan Daftar Pemainnya

Sumber: viu
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

12 Cara Mengurangi Stres dan Mendapatkan Lebih Banyak Waktu Luang