Ternyata Kulit Berminyak Tetap Butuh Moisturizer, Simak 5 Manfaatnya

Arintha Widya - Jumat, 21 Juni 2024
Kulit berminyak tetap butuh moisturizer. Ini manfaat pelembap pada kulit berminyak!
Kulit berminyak tetap butuh moisturizer. Ini manfaat pelembap pada kulit berminyak! Freepik

Parapuan.co - Sebagian dari Kawan Puan mungkin merasa bahwa kulit berminyak tidak membutuhkan moisturizer.

Ini karena pada kulit berminyak, pori-pori besar dan terlihat berkilau, sehingga menambahkan pelembap bisa saja membuatnya lebih lengket dan basah.

Namun, tahukah kamu bahwa kulit berminyak tetap membutuhkan moisturizer atau pelembap?

Ketika kulit berminyak mengalami dehidrasi, maka bisa merangsang produksi sebum lebih banyak yang dapat menyebabkan jerawat.

Oleh karena itu, menjaga agar kulit berminyak tetap lembap juga penting.

Simak alasannya dan manfaat moisturizer untuk kulit berminyak seperti dikutip dari Pinkvilla!

Kulit Berminyak Tetap Butuh Pelembap

Kawan Puan, kamu yang kulitnya berminyak mungkin menghindari pelembap karena khawatir kondisi kulitmu semakin buruk.

Padahal, pelembab membantu mencegah produksi sebum dan menjaga keseimbangan kelembapan kulit.

Baca Juga: Viral di TikTok, 3 Tips Memilih Pelembap Sesuai dengan Jenis Kulit

Sumber: Pinkvilla.com
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati

Bingung Pilih Destinasi di Jogja? Ini Panduan untuk Kawan Puan