Viral di TikTok, Ini 3 Fakta Konser Bruno Mars di Jakarta 2024

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 22 Juni 2024
Viral di TikTok, 3 fakta konser Bruno Mars di Jakarta 2024.
Viral di TikTok, 3 fakta konser Bruno Mars di Jakarta 2024.

Parapuan.co - Ini dia sederet fakta konser Bruno Mars di Jakarta 2024 yang sedang viral di TikTok.

Sebelumnya pada November 2023 lalu, sempat viral di TikTok rumor konser Bruno Mars di Jakarta 2024.

Kabar yang viral di TikTok ini berawal dari foto siluet yang diduga Bruno Mars diunggah oleh salah satu layanan penyedia tiket.

Dalam unggahan tersebut, tampak seseorang menggunakan topi fedora sambil memegang standing mic.

Siluet ini sekilas tampak seperti Peter Gene Hernandez atau yang akrab disapa Bruno Mars.

Rupanya, kabar ini bukan sekadar rumor lho. Bruno Mars dipastikan akan membuat penampilannya di Jakarta 2024 mendatang.

Berikut PARAPUAN merangkum sederet informasi penting tentang konser Bruno Mars di Jakarta 2024.

1. Jadwal dan Lokasi Konser

Bruno Mars akan menggelar konser selama dua hari berturut di Jakarta yakni 13 dan 14 September 2024 di Jakarta International Stadium (JIS).

Baca Juga: Berawal dari Foto Siluet, Viral di TikTok Rumor Bruno Mars Konser di Jakarta 2024

Sumber: Kompas.com,Instagram
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Mengenal Apa Itu Gaya Hidup Aktif dan Berbagai Manfaat Menerapkannya