Stop Insecure, Ini 5 Tanda Kawan Puan Tipe Perempuan Menarik Tanpa Kamu Sadari

Arintha Widya - Kamis, 27 Juni 2024
Tanda kamu perempuan yang menarik di mata orang lain
Tanda kamu perempuan yang menarik di mata orang lain Freepik

Parapuan.co - Sebagian dari kita mungkin saja merasa kurang menarik di mata orang lain.

Padahal, bisa jadi itu hanya perasaanmu dan sebenarnya orang lain melihatmu cukup menarik.

Daripada kamu merasa insecure, lebih baik ketahui tanda-tanda kamu menarik di mata orang lain seperti mengutip Your Tango berikut ini!

1. Orang Nyaman Berdekatan Denganmu

Menurut Vanessa Van Edwards, peneliti di laboratorium riset perilaku The Science of People, orang yang tertarik pada kita cenderung ingin berada dekat dengan kita.

Kedekatan yang dimaksud adalah ketika orang lain hanya menjaga jarak kurang dari 30 sentimeter saat berinteraksi dengan kita.

Sebaliknya, jika tidak menyukai seseorang, individu akan cenderung menjaga jarak atau mengurangi interaksi karena merasa tidak nyaman.

Jadi kalau orang-orang di sekitarmu nyaman dan tidak menghindarimu untuk berdekatan, bisa dibilang kamu adalah orang yang menarik.

2. Orang Senang Berada di Sekitar Kita

Baca Juga: Tak Lagi Canggung, Begini Tips Memulai Obrolan dengan Orang Asing

Sumber: Your Tango
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini