3 Manfaat Tanaman Kecubung yang Jarang Diketahui, Bisa Atasi Ketombe

Saras Bening Sumunar - Jumat, 12 Juli 2024
Manfaat tanaman kecubung untuk perempuan.
Manfaat tanaman kecubung untuk perempuan. Lcc54613

Parapuan.co - Kawan Puan pernah mendengar tentang tanaman kecubung?

Buat kamu yang masih asing, kecubung atau Dactura Fatosia merupakan tanaman yang memiliki bunga besar menjuntai.

Jenis tanaman satu ini memiliki mahkota bunga mirip seperti lonceng dengan berbagai warna menarik seperti putih, kuning, krem, hingga merah.

Kecubung merupakan tanaman dengan bentuk buah yang unik, yakni bulat dan hijau berduri berukuran sedang sebesar bola tenis. 

Bicara tentang tanaman kecubung, rupanya ada fakta menarik yang masih jarang diketahui.

Kecubung menjadi salah satu tanaman yang sering dimanfaatkan sebagai pengobatan alami.

Meski begitu, kecubung mempunyai kandungan senyawa beracun bagi yang mengonsumsi, di balik khasiatnya. 

Artinya, diperlukan kehati-hatian dalam memanfaatkan tanaman satu ini.

Dikutip dari laman resmi Kementerian Pertanian Republik Indonesiakecubung mampu memberikan solusi untuk berbagai masalah kesehatan misal:

Baca Juga: 3 Tanaman Herbal Berjuta Manfaat untuk Kesehatan Tubuh Perempuan



REKOMENDASI HARI INI

Gaya Para Pesohor Perempuan Dunia di Pelantikan Donald Trump