Manfaat Bawang Merah untuk Kecantikan, Rawat Kulit dan Atasi Masalah Rambut

Arintha Widya - Jumat, 6 September 2024
Bisa dipakai pada kulit dan rambut, ini berbagai manfaat bawang merah untuk kecantikan dan cara penggunaannya.
Bisa dipakai pada kulit dan rambut, ini berbagai manfaat bawang merah untuk kecantikan dan cara penggunaannya. AlexPro9500

Parapuan.co - Kawan Puan, siapa sangka bawang merah yang dikenal sebagai bahan dapur ternyata punya berbagai manfaat untuk kecantikan.

Bawang merah bermanfaat untuk merawat kulit hingga mengatasi berbagai masalah pada rambut.

Hal ini karena bawang merah kaya akan sulfur, vitamin, dan antioksidan yang baik bagi kulit maupun rambut.

Berikut ini manfaat bawang merah untuk kecantikan kulit dan rambut, serta penggunaannya seperti merangkum Derma Essentia!

Manfaat Bawang Merah untuk Kulit

Sifat antioksidan dan anti-inflamasi bawang merah membantu mengatasi berbagai masalah kulit, seperti jerawat dan penuaan dini.

Berikut ini beberapa manfaat penggunaan barang merah bagi kesehatan kulit:

1. Mengurangi Tanda-Tanda Penuaan Dini

Bawang merah mengandung vitamin E, vitamin C, dan fitokimia yang membantu melawan tanda-tanda penuaan dini akibat paparan sinar UV, seperti garis halus, keriput, dan noda gelap.

Baca Juga: Punya Manfaat Besar, Bungkus Kaki dengan Bawang Merah Bisa Serap Virus di Tubuh

Sumber: Derma Essentia
Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

Sejauh Mana PPN 12 Persen Memberi Dampak Finansial pada Perempuan?