Parapuan.co - Di dunia kerja yang semakin digital, teknologi kecerdasan buatan (AI) telah membantu para pencari kerja untuk menemukan pekerjaan remote dengan lebih mudah dan efisien. Kemudahan itu bisa kamu peroleh mulai dari proses pencarian kerja hingga rekrutmen.
Berikut daftar tools AI terbaik yang dapat mempercepat proses pencarian dan meningkatkan peluangmu mendapatkan pekerjaan remote seperti yang dibocorkan oleh Co-Founder & CEO di Nextool dan Reel Agency, Jafar Najavof!
1. AI untuk Melacak dan Mengotomatisasi Aplikasi Kerja
- Teal: Melacak lowongan kerja dengan fitur resume yang dapat disesuaikan dan aplikasi kerja yang terdokumentasi.
- LoopCV: Mengotomatisasi proses pencarian dan pengajuan lamaran ke lowongan yang relevan.
- AI Job Hunter: Membantu mengotomatiskan lamaran kerja di LinkedIn dan Indeed.
- LazyApply: Memungkinkan pengguna melamar ke banyak pekerjaan hanya dengan satu klik.
- Simplify: Mengisi formulir lamaran kerja secara otomatis dan melacak postingan lowongan.
2. AI untuk Meningkatkan Resume dan Cover Letter
Baca Juga: 3 Cara Mencantumkan Skill dalam Resume untuk Menarik Perhatian HRD