Enggak Susah! Begini Cara Ajarkan Anak Cuci Tangan dengan Benar

Poetri Hanzani - Minggu, 7 Maret 2021
ilustrasi anak cuci tangan
ilustrasi anak cuci tangan

Menjaga tangan selalu bersih juga tak hanya untuk anak saja. Namun juga berlaku bagi kita dan semua anggota keluarga di rumah.

Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan:

1. Memegang dan memangku anak

Sebelum memegang atau memangku anak, sebaiknya cuci tangan dulu. Tangan yang bersih akan membuat anak dan kita terlindungi dari kuman penyakit. Jangan sampai hanya kita lupa cuci tangan, bisa berdampak pada kesehatan.

Baca Juga: 3 Tips Cegah Stress Saat Anak Sedang Sakit. Kuncinya Jangan Panik

2. Sebelum makan atau memasak

Waktu penting untuk cuci tangan yaitu sebelum makan dan memasak. Kita tak mau kan kalau tangan kita kotor akan membawa kuman atau bakteri yang kemudian masuk ke dalam masakan kita.

Jika sudah cuci tangan, jangan lupa juga untuk membersihkan atau mencuci peralatan masak sebelum digunakan.

Sumber: Nakita.ID
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!