Penggunaan Bra dengan Ukuran Kurang Tepat Akibatkan 5 Masalah Ini!

By Elizabeth Nada, Selasa, 2 Maret 2021

ilustrasi sakit kepala

Parapuan.co - Kerap disepelekan, penggunaan bra dengan ukuran yang kurang tepat ternyata berpengaruh besar bagi kesehatan kita. Makanya, hal ini penting untuk tetap kita perhatikan.

Menggunakan bra dengan ukuran yang kurang tepat, seperti terlalu ketat, nyatanya bisa memicu beberapa masalah kesehatan. Selain itu, bra dengan ukuran yang kurang tepat juga tidak memiliki manfaat untuk payudara kita. 

Lalu, manfaat kesehatan apa yang bisa kita alami saat kita tidak tepat menggunakan ukuran bra? Intip penjelasan selengkapnya, yuk!

Sakit Kepala

Penggunaan bra terlalu ketat dapat menyebabkan gangguan sirkulasi darah yang akan menghambat oksigen ke otak.

Baca Juga: Agar Tak Seperti Nia Ramadhani, Konsumsi 5 Makanan Kaya Zat Besi Ini