Sering Beli Barang Preloved? Ini Tips Membeli Barang Mewah Bekas Agar Tak Tertipu

Ratu Monita - Selasa, 23 Februari 2021
Barang preloved luxury goods dari Zeta Bags
Barang preloved luxury goods dari Zeta Bags Satrio Ramadhan

4. Memiliki storage yang tersistem dan penuh kehati-hatian.

5. Sistem consignment yang terstruktur dan komprehensif dengan prosedur yang sudah diatur dalam consignment terms dan harus disetujui kedua belah pihak.

6. Adanya proses negosiasi yang transparan dengan consignor, sehingga sama-sama untung.

Memiliki pengalaman hampir 7 tahun menjalankan bisnis preloved luxury brands dengan sistem consignment, Zeta Bags telah memberikan layanan terbaik dalam menjual berbagai barang mewah untuk konsumen di berbagai daerah di Indonesia.

Baca Juga: Daft Punk Bubar, Simak 3 Lagu Andalan Mereka yang Wajib Ada di Playlist!

Dilengkapi dengan sistem website terintegrasi  melalui www.zetabags.com, sejak 2019 Zeta Bags dapat melayani pembelian dan penitipan barang 24/7.

Website ini bertujuan untuk membantu konsumen, tidak hanya untuk dapat melakukan pembelian tetapi juga titip jual online.

Baru-baru ini Zeta Bags membuka butik kedua yaitu Zeta Bags PIK (Pantai Indah Kapuk).

Dengan ini, Zeta Bags berharap bisa menjadi solusi melalui jasa consignment dan mempertemukan produk kesayangan dengan pemilik baru. (*)

BERITA TERPOPULER FASHION & BEAUTY: Jam Tangan Kim Soo Hyun hingga Hair Care Aespa