Berhasil Turunkan Berat Badan, Ini Resep Diet Sehat Dewi Hughes

Tentry Yudvi Dian Utami - Rabu, 3 Maret 2021
Berhasil Turunkan Berat Badan, Ini Resep Diet Sehat Ala Dewi Hughes
Berhasil Turunkan Berat Badan, Ini Resep Diet Sehat Ala Dewi Hughes Instagram @hughes.dewi

Parapuan.co – Kawan Puan, masih ingatkah dengan sosok presenter ternama, Dewi Hughes?

Waktu pertama kali Dewi Hughes muncul di televisi, perempuan kelahiran Denpasar ini terlihat begitu gemuk.

Tapi, sudah beberapa tahun ke belakang, Dewi Hughes tampil dengan bentuk tubuhnya yang sangat langsing.

Baca Juga: Berhasil Turunkan Puluhan Kilogram, Rina Gunawan Sempat Bagi Tips Diet Pada Ashanty Sebelum Meninggal

Melansir Nova.id, Dewi Hughes cerita kalau ia sudah merasa pola makannya sudah tidak sehat. Terutama kegilaannya terhadap konsumsi gula yang membuat tubuhnya jadi gemuk.

“Aku itu sangat suka banget sama yang manis-manis apalagi gula. Dulu saja aku minum kopi sambil ngunyah gula merah saking doyan mengonsumsi gula," ujarnya.

Tapi, tak hanya gula saja yang bikin tubuhnya gemuk, Dewi Hughes juga tak mengonsumsi hidden sugar.

Sumber: Nova
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami


REKOMENDASI HARI INI

Panduan Membandingkan Harga Online dan Offline Saat Berbelanja, Lebih Hemat Mana?