5. Beli versi mini
Tidak ada salahnya beli lipstik ukuran mini. Ya, hitung-hitung mencoba produk baru, tapi sekaligus menekan risiko kerugian.
Dengan membeli versi mini, kamu bakal lebih hemat dan tidak membuang-buang produk.
Misalnya tidak cocok, kamu bisa pakai jarang-jarang saja, atau jadikan selingan di antara warna lipstik yang lain.
Boleh juga dijual kembali pada teman atau saudara yang memang cocok dengan lipstik tersebut.
Catat dan terapkan tips tadi ya, supaya kamu tidak menyesal setelah belanja lipstik secara online!
(*)
Baca Juga: Awas Keliru, Skincare Hydrating dan Moisturizing Ternyata Tak Sama Loh, Ini Dia Perbedaannya!