Cari Tahu, 5 Tips dan Trik Tampil Modis Tanpa Perlu Beli Baju Baru

Rizka Rachmania - Minggu, 21 Maret 2021
Cari Tahu, 5 Tips dan Trik Tampil Modis Tanpa Perlu Beli Baju Baru
Cari Tahu, 5 Tips dan Trik Tampil Modis Tanpa Perlu Beli Baju Baru

3. Manfaatkan outer

Outer bisa jadi penolong saat kamu ingin tampil dengan gaya berbeda setiap harinya. Sesederhana mengenakan outer akan membuat tampilanmu berbeda.

Misal hari ini kamu pergi dengan memakai outer, lalu esoknya tidak memakai, maka kamu sudah berhasil menciptakan tampilan berbeda.

Outer yang dimaksud di sini bisa beragam, ya. Entah itu jaket, blazer, jas, cardigan, dan yang lainnya.

Baca Juga: Modis! Ini 6 Inspirasi Padu Padan Outer Rajut Ala Selebgram Indonesia

Pakai saja outer yang saat ini sudah Kawan Puan miliki. Lalu padukan dengan pakaian lain.

Contoh, kamu punya blazer. Maka pakaian ini bisa dibuat formal look dengan menggunakan tank top maupun kemeja di dalamnya.

Kalau mau dipakai casual look, bisa pakai kaus bermotif di dalamnya.

4. Ganti alas kaki

Kalau biasanya kamu pakai sepatu atau flat shoes ketika pergi ke luar rumah, maka cobalah dengan alas kaki lain.

Misalnya dengan menukar sepatu hak tinggi dengan bot datar, atau dengan sepatu kets. Kalau biasanya pakai sepatu kets, maka bisa diganti ke sandal atau flat shoes.

Menukar alas kaki ini sudah pasti akan menciptakan tampilan yang berbeda setiap kalinya.

Jangan khawatir kurang cocok atau apa. Intinya coba saja dulu.

Kalau kamu percaya diri menggunakannya, maka orang lain akan setuju kalau gaya berpakaianmu tampak bagus dan nyaman.

Sumber: cosmopolitan.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat