Dipilih Gantikan Posisi Laudya Cynthia Bella, Istri Baru Engku Emran Terus Disanjung hingga Langsung Jadi Menantu Kesayangan

Maharani Kusuma Daruwati - Minggu, 21 Maret 2021
Engku Emran dan Noor Nabila
Engku Emran dan Noor Nabila Instagram/nisabakriofficial

Nisa Bakri tunjukkan kedekatan Noor Nabila dengan orang tua Engku Emran
Nisa Bakri tunjukkan kedekatan Noor Nabila dengan orang tua Engku Emran Instagram/nisabakriofficial

"Seorang anak yang sangat prihatin kepada ibubapa @narmeukgne , mashaaAllah. Menyerlah cahaya kasih sayang pada kedua mempelai ini @noornabila , isteri yang punyai sifat loving, genuine and she sangat simple orangnya. Yang Ibu sangat suka, Nabila suka masak (emoji), hehehehe.... gemuklah suami nya dengan masakan lazat lazat (emoji)
.
.
Shukur Alhamdulilla.. they are loving couple may this marriage reaches the highest heavens," ungkapnya.

Baca Juga: AstraZeneca Ungkap Vaksinnya Tak Mengandung Produk Turunan Babi

 

Dalam foto tersebut, Nabila terlihat begitu sayang pada ibu mertuanya, ia tampak menunduk dan memeluk ibunda Emran yang duduk di kursi roda.

Dalam unggahan sebelumnya, Nisa juga mengungkapkan bahwa ia begitu senang Nabila kini menjadi bagian dalam keluarganya.