3. Menggunakan token listrik
Untuk menghemat listrik, kamu bisa menggunakan listrik sistem pulsa.
Penggunaan listrik dengan sistem pulsa ini bisa membantu kamu karena pemakaiannya yang disesuaikan dengan kebutuhan.
Kamu bisa mengontrol seberapa banyak pemakaian listrik yang akan kamu gunakan.
4. Matikan alat elektronik saat tidur
Kamu harus menghentikan kebiasaan seperti meninggalkan televisi menyala saat tidur atau membiarkan smartphone terus mengisi daya.
Untuk menghemat energi listrik, sebaiknya peralatan elektronik dimatikan saat kamu akan pergi tidur.
Hal ini juga bisa mengantisipasi terjadinya konsleting listrik saat kamu terlelap.
Nah, Kawan Puan, kamu bisa mencoba beberapa hal di atas untuk menghemat tagihan listrik kamu! (*)
Baca Juga: Masih Sering Salah, Ini Bedanya Fungsi Diffuser dan Humidifier