Rekomendasi Kado untuk Ibu yang Paling Tak Bisa Dilupakan, Apa Saja?

Arintha Widya - Jumat, 2 April 2021
ilustrasi ibu
ilustrasi ibu foto: freepik.com (free)

Jaket atau Set Pakaian Olahraga

Olahraga di dalam maupun luar rumah sangat penting apalagi di masa seperti ini ya, Kawan Puan. 

Oleh karena itu, kamu dapat membelikan ibu set pakaian olahraga. Tapi ingat, pilihkan bahan yang menyerap keringat dan tidak ketat, ya.

Jika pakaian olahraga dirasa tidak akan terpakai, kita bisa memberikan jaket untuknya karena bisa dikenakan kapan saja.

Bila perlu, carikan jaket tebal untuk dipakai saat cuaca sedang dingin atau buat bekal ketika berlibur.

Tiket Bioskop atau Liburan ke Luar Kota

Hal lain yang tak terlupakan ialah kado spesial berupa tiket bioskop atau tiket liburan ke luar kota. Kamu tak hanya bisa memberikannya kepada ibu, tetapi juga berdua dengan ayah tersayang.

Di masa pandemi yang sulit bepergian ke luar kota, mungkin kita bisa menghadiahkan dinner set di rumah aja. 

Baca Juga: Penting untuk Orang Tua, 4 Tips Siapkan Dana Pendidikan untuk Anak

Bagaimana? Sudah mendapatkan ide hadiah untuk kamu berikan kepada ibunda? Kalau iya, jangan galau lagi dan segera siapkan kejutan untuknya.

(*)

Sumber: womens health
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat