Tak Cuma Bahan Masak, Ini 5 Manfaat Baking Soda untuk Kesehatan Kulit Wajah

Alessandra Langit - Selasa, 6 April 2021
Baking soda
Baking soda Pixabay.com

Setelah itu, oleskan ke wajah kita dan diamkan selama 10 menit.

Setelah cukup mengering, bilas dengan air hangat.

Vitamin C dalam sari lemon membuat kulit cerah alami dan baking soda membantu mengurangi pigmentasi.

Baca Juga: Jangan Disepelekan, 4 Posisi Tidur Ini Ternyata Bisa Pengaruhi Kesehatan Kulit Wajah

2. Melawan Jerawat

Baking soda sangat populer karena khasiatnya melawan jerawat. 

Baking soda memiliki sifat anti peradangan. 

Kita hanya memerlukan satu sendok makan baking soda kemudian campur dengan sedikit air.

Aduk sampai mengental seperti pasta, kemudian oleskan pasta tersebut ke bagain wajah yang berjerawat.

Baca Juga: Ketahui Apa Itu Eksfoliasi dan Jenisnya untuk Jaga Kebersihan Wajahmu!

Tinggu hingga 15 menit kemudian bilas dengan air dingin.

Gunakan racikan tersebut dengan rutin dan Kawan Puan bisa ucapkan selamat tinggal kepada jerawat di wajah!

Sumber: Timesofindia.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat