Kirim di Pagi atau Setelah Jam istirahat
Selain hari, jam mengirimkan lamaran kerja juga sama pentingnya dan tidak boleh diremehkan sebab HRD juga memiliki waktu yang sering digunakan untuk membuka email.
Biasanya, email akan dibuka pagi atau setelah jam makan siang selesai karena HRD kembali bekerja. Jika mengirim lamaran pekerjaan di jam ini, kemungkinan untuk dikenali HRD jauh lebih besar.
Jangan sembarang mengirim lamaran pekerjaan tanpa memperhatikan hari dan waktunya ya, Kawan Puan.
(*)
Baca Juga: Mengikuti Wawancara Kerja? 5 Pertanyaan Ini Boleh Banget Kita Ajukan!