Sambut Hari Kartini, Women in Maritime Indonesia Membuat Kelas Masak

Alessandra Langit - Sabtu, 10 April 2021
Kegiatan WIMA INA
Kegiatan WIMA INA wimaindonesia.org

“Kami ucapkan terima kasih kepada keluarga besar WIMA INA yang telah menjembatani terlaksananya kegiatan ini. 

Kami selaku perpanjangan tangan pemerintah, dalam hal ini Kementerian Perhubungan, selalu mendukung kemajuan kaum perempuan di sekitar wilayah Pelabuhan Tanjung Priok.

Terutama dalam hal ini adalah para istri TKBM Pelabuhan Tanjung Priok,” kata Inayatur Robbany dalam sambutannya.

Baca Juga: Gampang dan Dijamin Kinclong, Begini 6 Cara Membersihkan Air Fryer!

Inayatur Robbany berharap kegiatan semacam ini dapat dimanfaatkan dengan baik oleh para perempuan di sekitar wilayah pelabuhan.

Diharapkan para perempuan di sekitar pelabuhan terus belajar dan mengeksplorasi kemampuan mereka.

“Ilmu yang didapatkan hari ini, semoga bisa menambah kemampuan para istri TKBM.

Sumber: tribunnews
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja