Pertama Kali dalam Sejarah, Jumlah Atlet Perempuan Setara dengan Laki-laki di Olimpiade Tokyo

Vregina Voneria Palis - Kamis, 15 April 2021
Olimpiade Tokyo 2020
Olimpiade Tokyo 2020 sott.net

Parapuan.co - Kabar menggembirakan datang untuk kita sebagai perempuan nih, Kawan Puan.

Untuk pertama kalinya dalam sejarah pertandingan olahraga Olimpiade, jumlah atlet perempuan yang akan bertanding setara dengan jumlah atlet laki-laki.

Menurut data yang disampaikan oleh UN Women pada akun Instagram resminya @unwomen, terlihat bahwa dari Olimpiade pertama yakni pada tahun 1898 sampai pada tahun Olimpiade Tokyo 2020 ada sekitar 48.8% kenaikan jumlah atlet perempuan yang menjadi pesertanya.

Baca Juga: Pernah Dengar Soal Silicon Valley? Yuk, Kenali Markas Teknologi Dunia di AS Ini!



REKOMENDASI HARI INI

Sebelum Perempuan Menikah, Ini Ciri-Ciri Laki-Laki yang Sebaiknya Tidak Dinikahi