5. Perkuat dana daruratmu
Kawan Puan, fungsi dana darurat adalah sebagai dana jaga-jaga apabila ada kebutuhan mendesak.
Idealnya, dana darurat ini berkisar 3 samapi 6 kali lipat pengeluaran kita.
Nah Kawan Puan, bila pengeluaran belanja kamu setiap bulannya tergolong besar, maka kamu bisa lebih bijak lagi.
Baca Juga: Mau Bersenang-senang Tapi Tetap Hemat? Ini 4 Cara yang Bisa Dilakukan
Ada baiknya kamu potong pengeluaran belanja kamu untuk dimasukan ke tabungan dana darurat ini.
Usahakan untuk selalu disiplin dalam mengisi tabungan dana darurat kamu ini, setidaknya 10 sampai 15% dari penghasilan bulanan kamu.
Selamat mencoba Kawan Puan! (*)