Catat! Ini 5 Tips Efektif Atur Keuangan Untuk Menikah di Masa Pandemi

Aghnia Hilya Nizarisda - Senin, 19 April 2021
Tips atur keuangan untuk menikah di masa pandemi.
Tips atur keuangan untuk menikah di masa pandemi. kyonntra

Minta Bonus dan Diskon

Tidak ada salahnya jika kita bisa meminta diskon atau bonus-bonus tertentu kepada vendor-vendor acara kita. Tentu ini akan menghemat bujet.

Misalnya, kita mengadakan acara di hotel. Mintalah bonus kepada hotel terkait untuk memberikan kita bonus staycation atau honeymoon bersama pasangan.

Nah, di samping kelima itu, hal yang tak kalah pentingnya ialah Kawan Puan jangan sampai berhutang untuk melangsungkan pernikahan di masa pandemi, ya! (*)

Sumber: Nova.ID
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja