Belajar dari Betrand Peto, Ketahui Tanda Toxic Family yang Picu Trauma

Ericha Fernanda - Kamis, 22 April 2021
Betrand Peto.
Betrand Peto. instagram.com/betrandpetoputraonsu

 

Parapuan.co - Sejak hijrah ke Jakarta dan diangkat menjadi bagian dari keluarga Ruben Onsu, kehidupan Betrand Peto berubah lebih baik.

Betrand Peto yang akrab disapa Onyo ini bahkan berhasil mewujudkan cita-citanya sebagai penyanyi di dunia hiburan tanah air.

Namun, kesuksesannya ini kerap kali diterpa isu tak sedap dan menyudutkan pihak Onyo.

Baca Juga: Ruben Onsu Ungkap Susahnya Besarkan Anak Angkat dengan Trauma

Ia juga dituding sebagai kacang lupa kulitnya, berarti melupakan keluarganya di Nusa Tenggara Timur (NTT).

Melansir Grid.id, Maria Octaviana, ibu kandung Betrand, merasa dirinya diperlakukan berbeda dan tidak diperhatikan sebagai orang tua.

Hal tersebut membuat Ruben Onsu menuangkan isi hatinya untuk berbincang dengan ibu kandung Betrand bersama podcast yang dipandunya di kanal Youtube The Onsu Family.

Bahkan, Ruben menjelaskan bahwa Betrand memiliki trauma masa lalu bersama orang tuanya di NTT.

Betrand juga mengakui kesedihannya karena semasa bersama orangtua kandungnya kerap mendapat perlakuan berbeda dari saudaranya.

Sumber: Grid.id
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Belajar dari Betrand Peto, Ketahui Tanda Toxic Family yang Picu Trauma