Sehat Dikonsumsi, Air Putih Justru Buruk Jika Diminum di 3 Kondisi Ini

Linda Fitria - Senin, 26 April 2021
Minum air putih
Minum air putih fizkes

Minum air ketika makan bisa mengurangi air liur yang dibutuhkan dalam proses pencernaan.

Baiknya, kamu minum minimal 30 menit sebelum makan dan 10 menit setelahnya.

Baca Juga: 8 Bahan Makanan Sehat Sumber Immune Booster untuk Usia 40 ke Atas

Saat Olahraga

Olahraga memang membuat kita begitu haus.

Namun, saat berolahraga suhu tubuh akan naik dan panas.

Apabila kita langsung minum, elektrolit pada tubuh bisa berkurang dan justru membuat kita mual bahkan pusing.

Baiknya, tetap beri jeda sebentar dan atur kondisi tubuh ketika selesai berolahraga.

Baca Juga: Merasa Tak Kunjung Kenyang? Ternyata Makanan Ini Justru Menambah Rasa Lapar

Makan Makanan Pedas

Saat kepedasan, kita cenderung langsung minum banyak air.

Siapa sangka, kebiasaan ini malah membuat rasa pedas menyebar, apalagi jika minum air putih dingin.

(*)

Sumber: GridHype.ID
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat