Ternyata Berbuka dengan Es Teh Manis Justru Tidak Disarankan, Mengapa?

Arintya - Sabtu, 1 Mei 2021
Berbuka dengan es teh manis tidak disarankan
Berbuka dengan es teh manis tidak disarankan manekadesign

Parapuan.co – Kawan Puan, momen berbuka puasa adalah satu momen yang paling ditunggu selama bulan puasa.

Sebab momen ini merupakan momen penuh ‘kemenangan’ setelah seharian puasa.

Nah ketika berbuka ada beberapa makanan dan minuman yang tidak disarankan lo , Kawan Puan!

Salah satunya adalah es teh manis.

Baca Juga: Rahasia Umur Panjang, Berikut 5 Racikan Sehat Teh Herbal Khas Yunani

Mengapa minuman yang banyak disukai ini justru tidak disarankan?

Melansir dari Kompas.com, ahli gizi dr. Tan Shot Yen menjelaskan alasan mengapa es teh manis tidak disarankan untuk berbuka puasa.

Saat puasa, tubuh akan kehilangan banyak cairan karena menahan lapar dan haus selama kurang lebih 14 jam.

Nah karena tubuh kekurangan cairan ini, maka saat berbuka kita perlu segera mengonsumsi minuman yang bisa menambah cairan ke dalam tubuh.

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya