Kawan Puan, Ternyata Ini Manfaat Menyusui untuk Ibu dan Buah Hati

Saras Bening Sumunarsih - Sabtu, 22 Mei 2021
Ilustrasi ibu sedang menyusui ASI.
Ilustrasi ibu sedang menyusui ASI. Aliseenko

Parapuan.co - Kawan Puan, menyusui bukanlah sekadar kegiatan memberi susu pada bayi agar tidak rewel.

Namun ternyata kegiatan menyusui lebih dari itu.

Menyusui merupakan kegiatan yang mampu memberikan bayi segudang manfaat.

Selain itu, menyusui juga memberikan ibu berbagai manfaat lo, Kawan Puan!

Meskipun pada kenyataannya, beberapa perempuan tidak diizinkan untuk menyusui sang buah hati karena alasan medis.

Baca Juga: Bolehkah Minum Kopi Saat Menyusui? Ketahui Efeknya Berikut Ini!

Lalu apa saja manfaat menyusui bagi ibu dan bayi?

Melansir dari Healthline.com, berikut manfaat menyusui bagi ibu dan bayi yang perlu kamu tahu.

Memberikan antibodi

Dengan menyusui kamu dapat memberikan antibodi pada si kecil.

Kamu juga dapat memberikan nutrisi untuk tumbuh kembangnya terutama pada kolostrum saat bayi mulai menyusui.

Sumber: Healthline.com
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Dobrak Stigma, Logina Salah Kontestan Pertama Miss Universe dengan Vitiligo dan Status Ibu