Baby Blue dan 6 Warna Cat Tembok yang Bisa Redakan Stres, Apa Saja?

Kinanti Nuke Mahardini - Kamis, 27 Mei 2021
cat tembok yang bisa meredakan stres
cat tembok yang bisa meredakan stres Fitri Gusniawati / Parapuan

Parapuan.co - Pernahkah dalam sebuah ruangan Kawan Puan merasa lebih tenang dan nyaman berada di dalamnya? 

Ternyata tanpa kita sadari warna sebuah cat tembok berpengaruh pada kondisi psikologis kita. 

Warna bisa berpengaruh terhadap kondisi psikologis karena tubuh, pikiran, dan emosi manusia bisa dipengaruhi warna itu sendiri. 

Tidak mengherankan kalau ada cat tembok yang bisa meredakan stres. Berikut sederet warna cat tembok yang bisa meredakan stress: 

warna dan kondisi psikologis
warna dan kondisi psikologis Fitri Gusniawati / Parapuan

Baca Juga: Ubah Tampilan Kamar Jadi Cantik, Simak 5 Rekomendasi Produk Dekorasi di Bawah Rp300 Ribu Ini

Baby Blue

Secara tidak langsung, warna ini mampu memberi rasa damai dan bahagia. 

Baby blue
Baby blue Fitri Gusniawati / Parapuan

Dusky Pink

Selain membuat ruangan terlibat lebih chic, cat tembok warna ini bisa memberikan perasaan hangat dan terlindungi. 

Dusky Pink
Dusky Pink Fitri Gusniawati / Parapuan

Abu-abu

Bukan hanya tidak mudah kotor, warna abu-abu bisa memberikan kenyamanan dan ketenangan hingga stres mereda, lho. 

Abu-abu
Abu-abu Fitri Gusniawati / Parapuan

Baca Juga: Selain Putih, 3 Warna Ini Tak Kalah Estetik untuk Kabinet Dapur

Cokelat Tan

Jika abu-abu tidak cocok dengan konsep ruanganmu karena ingin kesan yang lebih terang, coba gunakan warna cokelat tan, yuk! 

Cokelat tan
Cokelat tan Fitri Gusniawati / Parapuan

Kuning

Tidak disangka kalau warna cat dinding kuning bisa membuat tidur lebih nyaman dan lebih lama. 

Kuning
Kuning Fitri Gusniawati / Parapuan

Ungu

Warna yang satu ini populer karena mempercantik ruangan dan memberi efek menenangkan. 

Ungu
Ungu Fitri Gusniawati / Parapuan

(*)

Desain oleh: Fitri Gusniawati / Parapuan

Baca Juga: Rumah Tampak Membosankan? Ini Cara Kreatif Bikin Rumah Lebih Berwarna