Terlilit Utang? Lakukan 4 Tips Ini untuk Melunasinya agar Tak Menumpuk

Aghnia Hilya Nizarisda - Minggu, 30 Mei 2021
Ilustrasi perempuan berusaha melunasi utang agar tak menumpuk.
Ilustrasi perempuan berusaha melunasi utang agar tak menumpuk. fizkes

1. Buat anggaran setiap bulannya

Buatlah sebuah anggaran yang jelas dan terukur.

Hal ini bertujuan agar kamu dapat mengetahui mengatur berapa yang harus dikeluarkan untuk membayar hutang setiap bulannya.

2. Buat skala prioritas

Jika utang kita lebih dari satu, maka tentukan skala prioritas yang harus dilunasi terlebih dahulu.

Baca Juga: Lakukan 4 Tips Ampuh Ini Agar Utangmu Cepat Lunas, Cobain Yuk!

3. Selesaikan dengan cara Efek Debt Snow Ball

Salah satu hal yang bisa dilakukan untuk meringankan kita secara psikologi ialah menyelesaikan satu per satu. Selesaikanlah dari yang paling mudah dan cepat.

 

Begitu selesai satu utang langsung pindah ke utang selanjutnya sampai dengan selesai.

4. Konsultasikan dengan ahlinya

Perencanaan keuangan yang terpercaya dan sudah terakreditasi dapat membantu dalam menyelesaikan utang kita.

Sumber: Nova.id
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya