Tak Melulu Romantis, Ini 4 Rekomendasi Serial Drakor Bertema Kriminal!

Shenny Fierdha - Selasa, 1 Juni 2021
Drakor kriminal
Drakor kriminal Asianwiki.com/Fotojet.com

Mouse (2021)

Drama Korea 'Mouse'
Drama Korea 'Mouse' foto : tvN

Serial Mouse pertama hadir di layanan streaming film Viu pada 4 Maret 2021 dan sudah tamat pada 19 Mei 2021.

Serial drakor ini bercerita tentang pembunuh berantai yang diduga pula merupakan seorang psikopat.

Kepolisian Korea Selatan tidak tinggal diam sebab pembunuh berantai itu dikisahkan masih berkeliaran bebas di masyarakat.

Baca Juga: Ada Geng Remaja hingga Ibu-Ibu, Ini 7 Rekomendasi Drakor Tema Girl Squad Wajib Tonton!

Demi melindungi warga tak berdosa dari pembunuh berantai tersebut, kepolisian pun menugaskan seorang detektif untuk menangkap pelaku pembunuhan berantai itu.

Mouse disutradarai oleh Choi Joon-Bae.

Adapun beberapa pemerannya yakni Lee Seung-Gi, Lee Hee-Jun, Park Ju-Hyun, Kyung Soo-Jin, dan banyak lagi.

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat