Persiapkan Hidup Bersama Covid-19, Pemerintah Singapura Utamakan 4 Hal Ini

Alessandra Langit - Selasa, 29 Juni 2021
Siap hidup bersama Covid-19, Singapura lakukan 4 kebijakan
Siap hidup bersama Covid-19, Singapura lakukan 4 kebijakan Freepik

Tanggung jawab sosial

Mencegah penyebaran Covid-19 tentu bukan hanya tugas pemerintah atau pun tenaga medis.

Kesadaran sosial merupakan kunci yang diutamakan juga oleh pemerintah Singapura dalam menangani Covid-19 dan mencegah penyebarannya.

Baca Juga: Pilu! Nakes Wisma Atlet yang Gugur, Belum Pernah Pulang ke Keluarga

Setiap masyarakat harus memiliki kesadaran penuh untuk menerapkan hidup bersih dan sehat, menghindari berkumpul di tempat umum, serta tetap di rumah saja ketika sakit, adalah sebagian contoh perilaku untuk saling menjaga kesehatan sesama masyarakat.

4 kunci tersebut diyakinkan dapat membantu terwujudnya era kenormalan baru di Singapura. Apakah Indonesia akan menyusul? (*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja