5. Tanya
Ada kalanya para ayah kehabisan ide saat bermain bersama anak.
Inilah saatnya anak diberi kesempatan untuk menyampaikan pendapat sekaligus idenya.
Tanya anak ingin bermain apa dan bagaimana alur permainannya.
Dengan cara ini, ayah bisa mendidik anak menjadi calon pemimpin lo Kawan Puan!
6. Main
Nah ketika ide permainan datang dari anak, ayah bisa mengikuti aturan main anak.
Cara ini pun ada manfaatnya, yaitu melatih anak percaya diri dengan kemampuannya.
Baca Juga: Catat! Ini 6 Manfaat Bermain untuk Perkembangan Si Buah Hati
7. Ambil
Jika ide permainan sudah dari anak, para ayah bisa menyarankan untuk menggunakan benda-benda di sekitar.
Misalnya dengan menggunakan bantal, guling, atau kain sarung sebagai alat bantu permainan.
Cara ini bisa lo membantu anak untuk lebih kreatif, Kawan Puan!