Saat kamu mendapatkan informasi di akun sosial media pasaangan, kesalahpahaman mungkin terjadi.
Dan saat itu pula kamu memaksa pasangan untuk berbicara dan menjelaskan.
Seseorang mungkin mememiliki masa lalu atau sesuatu lain yang akan disampaikan jika sudah memiliki waktu yang tepat.
Baca Juga: Pahami Risiko Office Romance seperti Ahn Jung Won dan Jang Gyeo Ul di Hospital Playlist
Pasangan juga privasi yang perlu dihargai
Dalam hubungan, setiap individu perlu mamahami makna privasi terlebih dahulu.
Privasi merupakan hal di mana orang lain tidak berhak untuk mengetahui atau mengusiknya.
Sedangkan rahasia adalah perilaku menyembunyikan hal yang dilakukan secara sadar.
Privasi dan rahasia adalah dua hal yang berbeda.
Mengakses sosial media pasangan merupakan bentuk pelanggaran privasi.
Untuk itu, menghormati privasi pasangan adalah hal yang penting untuk dilakukan ya Kawan Puan! (*)