Persyaratan:
1. Relationship Manager (FMCG-Healthcare)
- Memiliki satu tahun pengalaman dalam bidang Merchant Retention, Partnership, Account Management atau Relationship Management.
- Memiliki keterampilan analitis dan negosiasi yang kuat.
- Menunjukkan kemampuan untuk berkomunikasi dengan baik pada semua tingkat organisasi dan di semua fungsi.
- Mampu bekerja di dalam tim.
- Berorientasi pada detail dengan perencanaan yang baik dan keterampilan memecahkan masalah.
- Memiliki kemampuan untuk melakukan banyak tugas dalam lingkungan yang serba cepat.
Baca Juga: Pegadaian Buka Lowongan Kerja BUMN Khusus untuk Difabel, Ini Syaratnya!
2. Relationship Manager (Fashion Perempuan)
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun dalam bidang Merchant Retention, Partnership atau Relationship Management.
- Memiliki pemahaman dan pengalaman dalam menangani fashion perempuan disarankan.
- Memiliki keterampilan analitis dan negosiasi yang kuat.
- Menunjukkan kemampuan untuk berkomunikasi.
- Mampu bekerja di dalam tim, berorientasi pada detail dan memiliki keterampilan memecahkan masalah.
- Kemampuan untuk multi-tasking dalam lingkungan yang serba cepat.
Kawan Puan, itu dia persyaratan dan deskripsi pekerjaan masing-masing posisi yang ditawarkan dalam lowongan kerja Tokopedia 2021 ini.
Tertarik? Yuk, segera daftarkan dirimu sekarang melalui link ini Relationship Manager (FMCG-Healthcare) dan Relationship Manager (Fashion Perempuan).
Ingat, pendaftaran akan ditutup pada 6 September 2021!(*)