5 Kursus Tambahan untuk Job Seeker agar Makin Bersaing di Dunia Kerja

Dinia Adrianjara - Sabtu, 10 Juli 2021
Kursus tambahan bagi fresh graduate untuk melamar kerja.
Kursus tambahan bagi fresh graduate untuk melamar kerja. damircudic

2. Kursus Machine Learning atau AI

Kawan Puan juga bisa mengikuti kursus machine learning untuk mempelajari keterampilan pengolahan data.

Machine Learning adalah jenis kecerdasan buatan (AI) yang membuat aplikasi perangkat lunak lebih akurat. Algoritmanya menggunakan data historis sebagai input, untuk mendapatkan nilai output baru.

Semakin berkembang dunia digital, maka seseorang dengan skill ini akan semakin dibutuhkan.

Baca Juga: Senang Bergaul Bisa Bantu Sukseskan Karier, Kawan Puan Wajib Simak!

3. Pelatihan Bidang Keuangan

Kawan Puan, saat ini semakin banyak orang yang sadar dalam mengatur keuangan dengan baik dan benar.

Sehingga skill konsultan atau penasihat di bidang keuangan dan akuntansi pun semakin dicari.

Buat kamu yang bingung ingin menambah skill apa, maka keterampilan dalam bidang manajemen keuangan inii bisa kamu coba, lho!

Pelatihan di bidang ini pun kini banyak yang dilakukan secara online, baik itu yang berbayar maupun gratis.

Sumber: Upgrad.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara