Ini 4 Jenis Olahraga Seru yang Bisa Dilakukan Selama PPKM

Anna Maria Anggita - Senin, 12 Juli 2021
Bermain sepatu roda merupakan salah satu olahraga yang bisa dilakukan selama PPKM
Bermain sepatu roda merupakan salah satu olahraga yang bisa dilakukan selama PPKM humonia

2. Lari

Kawan Puan, pasti sudah tidak asing dengan olahraga ini ya.

Tentu kita semua tahu kalau lari merupakan olahraga yang tidak butuh alat atau jalur khusus.

Kawan Puan bisa lari di mana pun dan kapan pun.

Namun, Kawan Puan jangan sampai lupa menggunakan sepatu lari ya, supaya kakimu nyaman saat berolahraga.

Baca Juga: Instruktur Yoga: Ini Pentingnya Olahraga Sebelum , Saat Hamil, dan Setelah Melahirkan

3. Bersepeda

Selama di masa pandemi ini, tentu sepeda kembali menjadi tren.

Seperti yang sering dilihat, para bikers dengan sepedanya, mulai dari mengendarai road bike, sepeda lipat, hingga sepeda gunung (mountain bike), jamak ditemui di jalan-jalan besar.

Semua bagian tubuh bergerak saat bersepeda sehingga otot-otot terlatih.

Lebih dari itu, sambil gowes pesepeda bisa menikmati suasana outdoor sehingga rasa jenuh pun hilang.

Akan tetapi, saat PPKM Darurat ini Kawan Puan disarankan untuk tidak bersepeda dalam kelompok besar.

Alangkah baiknya, gowes sendirian atau bersama keluarga saja dengan tetap mematuhi protokol kesehatan.

Sumber: BolaSport.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029