Disimpan di Tempat Khusus
Bukan hanya harus dibersihkan secara rutin, agar tahan lama, perhiasan juga perlu disimpan di tempat yang tepat.
“Untuk melindungi dan kualitas perhiasan lebih tahan lama, kamu harus menyimpannya dalam kantong atau kotak berlapis lembut,” jelas Vinader.
Idealnya perhiasan ditempatkan secara terpisah sehingga tidak saling bergesekan atau kusut.
“Jika kamu tinggal di tempat yang lembap, penting untuk menempatkan sebungkus kecil kristal pengering dalam kemasan agar perhiasan tidak ternoda,” sarannya lagi.(*)
Baca Juga: Ini Perbedaan Harga Moissanite dan Berlian, Mana yang Lebih Murah?