Ternyata Suami Juga Memiliki Peran Penting Bagi Ibu Menyusui, Apa Itu?

Saras Bening Sumunarsih - Jumat, 30 Juli 2021
Peran suami bagi ibu menyusui
Peran suami bagi ibu menyusui Freepik

Lakukan Pijatan Oksitosin

 

Untuk dapat menciptakan kondisi rileks pada ibu menyusui, suami dapat membantu mereka dengan melakukan pijat oksitosin.

“Pijat-pijat oksitosin saat ibu merasa capek atau kelelahan bisa dilakukan. Dipijit sama suami di bagian mana? Mulai dari tengkuk, leher, sampai garis tulang belakang, di sisi kanan kiri tulang belakang,” jelasnya.

Farahdibha juga menyarankan agar para suami mengikuti kelas terkait pendampingan untuk ibu menyusui.

Dengan begitu, suami dapat menjalankan peran membantu ibu menyusui secara optimal. 

Tak hanya melakukan pijat oksitosin, suami juga perlu membuat suasana hati istri untuk terus berbahagia.

Lakukanlah beberapa hal seperti memberikan perhatian hingga membelikan makanan yang istri suka.

Ternyata peran suami untuk ibu menyusui cukup besar, ya. Dengan bantuan suami, Kawan Puan akan merasa lebih rileks dan nyaman saat menyusui.

(*)

Baca Juga: Berikut 5 Tanda Hubungan yang Merdeka Menurut Pakar, Apa Saja?

 

Sumber: Wawancara
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini