Menulis Surat Lamaran Kerja dalam Bahasa Inggris? Simak 4 Tips Ini

Arintha Widya - Minggu, 8 Agustus 2021
Ilustrasi menulis surat lamaran kerja dalam bahasa Inggris agar tak salah, contohnya dengan memperhatikan kalimat pembuka.
Ilustrasi menulis surat lamaran kerja dalam bahasa Inggris agar tak salah, contohnya dengan memperhatikan kalimat pembuka. Photo by Zen Chung from Pexels

Di paragraf ketiga, sampaikan ucapan terima kasihmu kepada perekrut.

Sementara di paragraf keempat, jangan lupa cantumkan jika kamu sudah tidak sabar menanti follow-up dari perekrut terkait lamaran yang kamu kirim.

4. Periksa lagi grammar-nya

Teliti kembali surat lamaranmu sebelum mengirimkannya.

Pastikan tidak ada kesalahan grammar, typo, atau kesalahan penulisan lainnya.

Selain memperhatikan empat hal tadi, simak juga beberapa tips agar surat lamaran kerjamu punyamu lolos seleksi HRD!

1. Gunakan jenis font standar yang jelas dan mudah dibaca, misalnya Times New Roman ukuran 12.

Baca Juga: Jangan Takut, Ini Langkah Follow Up Setelah Wawancara Kerja ke HRD

2. Hindari menggunakan huruf yang terlalu mencolok (tebal dan terlalu rumit).

3. Hindari menggunakan kertas berwarna dan atau bermotif. Pilihlah kertas putih polos.

4. Pastikan menulis menggunakan pena hitam. Jika lamaran dikirim ia email, biarkan font tetap berwarna hitam.

Setelah membaca tulisan ini, siap menulis surat lamaran kerja dalam bahasa Inggris?

Semoga surat lamaran kerja punyamu kali ini bisa menarik hati HRD ya! (*)

Penulis:
Editor: Rizka Rachmania