Selain Kontak Mata, Ini Tanda-Tanda Kamu Memiliki Chemistry dengan Sahabat

Saras Bening Sumunarsih - Selasa, 10 Agustus 2021
pasangan yang mengobrol
pasangan yang mengobrol PeopleImages

Meskipun berada di tempat umum, mereka akan tetap berfokus padamu.

Bahkan saat tidak sedang bersama, seringkali kamu merasa gelisah karena tidak berhubungan antara satu sama lain.

Mudah Diajak Berbicara

Seseorang yang memiliki chemistry antara satu sama lain tentu menunjukan tanda bahwa mereka mudah diajak bicara.

Keterbukaan satu sama lain menjadi hal yang perlu diperhatikan saat akan memulai pembicaraan.

Baca Juga: Punya Pasangan yang Manipulatif? Begini Cara Tepat Menghadapinya

Namun, jika sudah memiliki chemistry, kamu dapat dengan mudah melakukan komunikasi tanpa khawatir akan perasaan gugup atau takut.

Nah, Kawan Puan itu tanda beberapa tanda yang ditunjukan jika kamu memiliki chemistry dengan orang lain.

Yang perlu diingat adalah, chemistry tidak hanya dapat dirasakan dengan pasangan tetapi bisa dengan sahabat. (*)

Baca Juga: Selain Humoris, Laki-Laki dengan Tipe Ini Perlu Diperjuangkan!

Sumber: Herbeauty.co
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami